Cara Merawat Kaos DTG Tetap Awet

Kebayang nggak sih kalau Kaos limited edition yang kita buat dengan print DTG ternyata cepat pudar dan rontok ?. Pastinya kesal donk...!!.



kaos dtg delanggu, kaos dtg solo, cetak kaos dtg, cetak dtg, cetak kaos satuan, cetak kaos, print kaos, kaos satuan, sablon kaos, sablon kaos



kaos dtg delanggu, kaos dtg solo, cetak kaos dtg, cetak dtg, cetak kaos satuan, cetak kaos, print kaos, kaos satuan, sablon kaos, sablon kaos


Berikut ini kami sampaikan beberapa tips dalam merawat hasil print kaos DTG yang wajib kita terapkan supaya lebih awet dan tidak cepat pudar.

Pertama, cara pencucian kaos DTG
Pencucian kaos print DTG harus benar benar diperhatikan untuk menjaga agar serat kain tetap baik sehingga tidak merusak hasil print kaos DTG. Yang perlu diperhatikan dalam pencucian diantaranya:
  • Tidak boleh merendam kaos lebih dari 30 menit.
  • Gunakan diterjen yang tidak membahayakan serat kain.
  • Jangan menggunakan sikat kain, dan kucek dengan tangan sedang sedang saja, jangan terlalu keras.
Kedua, proses pengeringan kaos DTG
Pengeringan bisa dilakukan dengan cara diangin anginkan saja menggunakan hanger. Dan yang terpenting dibalik saat menjemur.

Ketiga, proses pensetrikaan kaos DTG
Gunakan panas yang sedang saja. Setrika hanya bagian belakang sablon saja, jangan kena panas langsung.

Nah demikian tips cara merawat kaos print DTG yang dapat kami bagikan. Jangan mudah putus asa dan tetap selalu berkreasi.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar